Postingan

Menampilkan postingan dari 2015

PENDESKRIPSIAN LAGU SEDIH - PAPER XI

Gambar
"WHITE HORSE" By: Taylor Swift Negeri dongeng identik dengan seorang putri dan pangeran yang membawa kuda putih. Lagu ini bukan tentang seekor kuda putih, tetapi tentang jatuh cinta yang terabaikan hingga tersadar bahwa kisah cinta di dunia nyata tidaklah seindah di negeri dongeng. Say you're sorry That face of an angel Comes out just when you need it to As I paced back and forth all this time 'Cause I honestly believed in you Holding on The days drag on Stupid girl,  I should have known, I should have known Lelaki itu meminta maaf dengan wajah polos bak malaikat yang selalu ia tunjukkan  jika ia menginginkannya. Saat gadis itu berulang kali mengingat waktu selama ini, ia mengingat karena gadis itu sangat mempercayai lelaki itu, maka ia bertahan di hari-hari yang larut. Ia merasa dirinya adalah gadis yang bodoh, dan seharusnya ia tahu sejak awal pertama ia jatuh cinta. I'm not a Princess, this ain't a fairytale I'

MANUSIA DAN PENDERITAAN - PAPER X

ILMU BUDAYA DASAR MANUSIA DAN PENDERITAAN PAPER X Rumusan Masalah: 1.       Pengertian Kekalutan Mental 2.       Bagaimana Gejala-gejala Kekalutan Mental 3.       Sebab-sebab Kekalutan Mental 4.       Hubungan Penderitaan & Perjuangan 5.       Hubungan Penderitaan Media Massa & Seniman 1.1   KEKALUTAN MENTAL 1.2   GEJALA-GEJALA KEKALUTAN MENTAL KEKALUTAN MENTAL Penderitaan batin dalam ilmu psikologi dikenal sebagai kekalutan mental. Secara lebih sederhana kekalutan mental adalah gangguan kejiwaan akibat ketidakmampuan seseorang menghadapi persoalan yang harus diatasi sehingga yang bersangkutan bertingkah laku secara kurang wajar. Gejala permulaan bagi seseorang yang mengalami kekalutan mental adalah : 1. nampak pada jasmani yang sering merasakan pusing, sesak napas, demam, nyeri pada lambung. 2. nampak pada kejiwaannya dengan rasa cemas, ketakutan, patah hati, apatis, cemburu, mudah marah 3. .     Selalu iri hati dan curiga, ada kalany

MANUSIA DAN PENDERITAAN - PAPER IX

ILMU BUDAYA DASAR MANUSIA DAN PENDERITAAN PAPER IX Rumusan Masalah: 1.       Apa Itu Penderitaan? 2.       Berikan contoh penderitaan. 3.       Pengertian siksaan & phobia 4.       Sebutkan jenis siksaan psikis 5.       Penyebab ketakutan 1.1   PENDERITAAN PENGERTIAN PENDERITAAN Penderitaan berasal dari kata derita. Kata derita berasal dari bahasa sansekerta dara artinya menahan atau menanggung. Derita artinya menanggung atau merasakan sesuatu yang tidak menyenangkan. Penderitaan dapat berupa penderitaan lahir atau batin atau lahir dan batin. Penderitaan termasuk realitas manusia dan dunia. Intensitas penderitaan bertingkat-tingkat, ada yang berat, ada yang ringan. Namun peranan individu juga menentukan berat-tidaknya intensitas penderitaan. Suatu peristiwa yang dianggap penderitaan oleh seseorang belum tentu merupakan penderitaan bagi orang lain. Dapat pula suatu penderitaan merupakan energi untuk bangkit kembali bagi seseorang, atau sebagai langka

MANUSIA DAN KEINDAHAN - PAPER VIII

Gambar
ILMU BUDAYA DASAR MANUSIA DAN KEINDAHAN PAPER VIII 1. Borobudur Candi Borobudur merupakan salah satu candi Budha terbesar di dunia. Candi ini dibangun ketika Samaratungga – raja dari dinasti Syailendra memerintah di Jawa Tengah. Candi ini dianggap merupakan salah satu tujuh keajaiban dunia. Candi Borobudur terletak di desa Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Candi Borobudur sangat besar dan terdiri dari blok batu-batu besar dengan arsitektur yang sangat megah. Karena itu candi Borobudur saya tempatkan pada barisan pertama karena tingkat kesulitan pembuatannya. 2 .  Pulau Komodo Pulau Komodo   terletak di sebuah selat antara Pulau Flores di Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Sumbawa di Nusa Tenggara Barat (NTB). Di Pulau Komodo terdapat kadal terbesar di dunia, yaitu biawak Komodo (Varanus komodoensis). Komodo dipercaya sebagai sisa binatang purba Dinosaurus yang masih hidup. panjang komodo dapat mencapai 3 meter dengan berat bisa mencapai 140 kg. Pada peariran d

MANUSIA DAN KEINDAHAN - PAPER VII

ILMU BUDAYA DASAR MANUSIA DAN KEINDAHAN PAPER VII Rumusan Masalah 1.       Pengertian Keindahan 2.       Pengertian Keserasian 3.       Pengertian Renungan Keindahan Keindahan, sering diutarakan kepada situasi tertentu, arti kata keindahan yaitu berasal dari kata  indah, artinya bagus, permai, cantik, elok, molek dan sebagainya. Keindahan identik dengan kebenaran. Keindahan identik dengan kebenaran, sesuatu yang indah itu selalu mengandung kebenaran. Walaupun kelihatanya indah tapi tidak mengandung kebenaran maka hal itu pada prinsipnya tidak indah. Keindahan bersifat universal, artinya keindahan yang tak terikat oleh selera perorangan, waktu, tempat atau daerah tertentu, bersifat menyeluruh. Segala sesuatu yang mempunyai sifat indah antara lain segala hasil seni, pemandangan alam, manusia dengan segala anggota tubuhnya dan lain sebagainya. Dalam bahasa Latin, keindahan diterjemahkan dari kata  “bellum ” Akar katanya adalah  “benum ” yang berarti kebaikan. Dala