Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2015

MANUSIA DAN CINTA KASIH - PAPER V

ILMU BUDAYA DASAR MANUSIA DAN CINTA KASIH PAPER V Rumusan Masalah 1.       Pengertian Cinta Kasih 2.       Cinta Menurut Ajaran Agama 3.       Apa Itu Kasih Sayang? 4.       Kemesraan 5.       Pemujaan 6.        Belas Kasihan 7.        Apa Itu Cinta Kasih Erotis? 1. Cinta Kasih             Menurut kamus umum bahasa Indonesia karya W.J.S Poerwa Darminta, cinta adalah rasa sangat suka (kepada) atau (rasa) sayang (kepada), ataupun (rasa) sangat kasih atau sangat tertarik hatinya. Sedangkan kata kasih artinya perasaan sayang atau cinta kepada atau menaruh belas kasihan, dengan demikian arti cinta dan kasih hampir bersamaan, sehingga kata kasih memperkuat rasa cinta. Karena itu cinta kasih dapat diartikan sebagai perasaan suka (sayang) kepada seseorang yang disertai dengan menaruh belas kasih. Walaupun cinta kasih memegang peranan yang penting dalam kehidupan manusia, sebab cinta merupakan landasan dalam kehidupan perkawinan, pembentukan kelurga dan pemelihar

MANUSIA DAN KESUSASTRAAN - PAPER IV

ILMU BUDAYA DASAR MANUSIA DAN KESUSASTRAAN PAPER IV KAU, INDONESIA DAN BUDAYAMU Indonesia Begitu banyak budaya yang ada Membentuk sebuah pelangi nan indah Mempunyai banyak warna yang elok Indonesia Negeri yang melahirkan beragam budaya Dari ujung pulau Sumatera sampai ujung Papua Bali dengan Ngabennya Sunda dengan Jaipongnya Setiap berbagai belahan daerah terdapat keunikan Cintaku tak terbatas Pada negeri ini, rakyat ini, budaya ini dan kekayaan ini Tak ingin ku tinggalkan kampung halamanku Meski hanya untuk merantau Walau kutahu ku akan pergi suatu saat nanti di masanya Ku akan pulang memeluk tanah air Indonesia Kau adalah warisan Budayamu adalah jati diri negeri ini Budayamu adalah untuk para terdahulu Untuk sekarang Dan untuk masa depan cerah nan gemilang Kau dan budayamu adalah harta kami PENDESKRIPSIAN Puisi ini menceritakan tentang betapa kagumnya saya terhadap budaya Indonesia yang beragam

MANUSIA DAN KESUSASTRAAN - PAPER III

ILMU BUDAYA DASAR MANUSIA DAN KESUSASTRAAN PENDAHULUAN 1.1  Latar Belakang Pengertian sastra yaitu merupakan  kata serapan    dari   bahasa sanskerta  sastra   yang berarti “teks yang mengandung instruksi atau pedoman", dari kata dasar   sas   yang berarti "instruksi" atau "ajaran". Dalam   bahasa indonesia    kata ini biasa digunakan untuk merujuk kepada “kesusastraan” atau sebuah jenis tulisan yang memiliki arti atau keindahan tertentu. 1.2 Rumusan Masalah 1.       Pendekatan Kesusastraan 2.       Budaya Kesusastraan 3.       Budaya Prosa 4.       Nilai-nilai Prosa Fiksi 5.       Hubungan Ilmu Budaya Dasar dengan Puisi PAPER III Pendekatan Kesusastraan Ilmu Budaya Dasar pada kali ini berkaitan dengan budaya yang adadalam keseharian dan budaya bangsa. Ada istilah Humanities yangberasal dari bahasa latin yaitu, manusiawi, berbudaya, dan halus.Hal ini tentunya sangat baik jika kita pelajar, karna kita akanmen

Hubungan Manusia dengan Kebudayaan - PAPER II

ILMU BUDAYA DASAR HUBUNGAN MANUSIA DENGAN KEBUDAYAAN PENDAHULUAN PAPER II Rumusan Masalah .       Pengertian Kebudayaan .       Unsur-unsur Kebudayaan .       Wujud Kebudayaan .       Orientasi Nilai Kebudayaan .       Perubahan Kebudayaan .       Kaitan Manusia dengan Kebudayaan .        Contoh Kasus (Kebudayaan ) A.    PENGERTIAN KEBUDAYAAN Kebudayaan sangat erat hubungannya dengan masyarakat. Melville J. Herskovits dan Bronislaw Malinowski mengemukakan bahwa segala sesuatu yang terdapat dalam masyarakat ditentukan oleh kebudayaan yang dimiliki oleh masyarakat itu sendiri. Istilah untuk pendapat itu adalah Cultural-Determinism. Herskovits memandang kebudayaan sebagai sesuatu yang turun temurun dari satu generasi ke generasi yang lain, yang kemudian disebut sebagai superorganic. Menurut Andreas Eppink, kebudayaan mengandung keseluruhan pengertian nilai sosial,norma sosial, ilmu pengetahuan serta keseluruhan struktur-struktur sosial, religius, da